LPPM dan Biro PPM hadiri Undangan Simulasi Tahap II tentang Instrumen Suplemen Konversi (ISK) Akreditasi UNAS

Facebook
Twitter
LinkedIn
Print
Email
WhatsApp

Menindaklanjuti Progress Pengumpulan Data ISK masing-masing Bidang, Badan Penjaminan Mutu Universitas Nasional Dr. Muhani, S.E., M.Si.M. telah mengadakan Simulasi Tahap II tentang Instrumen Suplemen Konversi (ISK) Akreditasi UNAS dengan penjadwalan ulang menjadi Kamis, 6 Juli 2023 bertempat di Ruang Seminar Selasar lantai 3 Universitas Nasional dihadiri oleh para Tim ISK. LPPM dihadiri oleh Dr. Ir. Nonon Saribanon, M.Si dan Biro PPM dihadiri oleh Dr. Ir. Tri Waluyo, M.Agr.

Undangan tersebut bertujuan data keperluan (ISK) Instrumen Suplemen  Konversi  untuk  menjadikan Universitas Nasional Unggul.

Surat Undangan Terlampir: Undangan-Simulasi-Tahap-II-tentang-ISK